Jumat, 28 Juni 2013

Manusia dan Harapan


Harapan Adalah keinginan supaya sesuatu terjadi, sehingga harapan dapat diartikan dengan yang diinginkan dapat terjadi. Setiap manusia mempunyai harapan.
Keberhasilan sebuah harapan tergantung kepada Usaha dan Kemampuan sesorang
Contoh : Sebagai seorang mahasiswa saya mempunyai harapan untuk Lulus dengan hasil yang memuaskan




Penyebab Manusia Mempunyai Harapan
- Dorongan kodrat
- Dorongan kebutuhan hidup
- Kelangsungan hidup (survival)
- Keamanan
- Hak dan kewajiban mencintai dan discintai
- Perwujudan cita – cita

 

Dampak Jika Harapan Tidak Tercapai 
- depresi/frustasi  dan akhirnya ada yang bunuh diri
- perubahan sifat,karakter serta kepribadia

Dalam menggapai harapan kita harus berusaha dengan gigih dan berdoa untuk mengapai nya. Namun apabila tadak tercapai, hendak lah kita untuk tidak cepat berputus asa. Apabila semua harapan yang telah perjuangkan dengan sungguh-sungguh tidak tercapai.

Kesimpulan : Jika kita mempunyai sebuah harapan,kita harus berusaha dengan sepenuh hati agar harapan kita bisa tercapai,namun jika harapan kita tidak tercapai kita tidak boleh berputus asa,
kita harus mengoreksi diri,mengapa bisa samapai gagal?? apakah usahanya kurang ??

1 komentar:

Anonim mengatakan...

Slot Machines | Live casino site for online casino - LuckyClub
Play casino games on luckyclub your mobile or desktop computer. Enjoy a fun and exciting experience at Lucky Club Online Casino. · Lucky club online casino has a

Posting Komentar